Berbagai kemudahan teknologi, tentu akan sangat bermanfaat bagi yang membutuhkan koneksi internet tanpa diganggu kabel maupun colokan internet lainnya. Jadi berselancar ke internet pun makin gampang dan cepat.
Cara pengaktifan USB CDMA Modem.
OS : Windows XP
1. Install driver dan software ke dalam komputer (Windows XP)
(Jangan colok dulu USB Modem ke port USB sebelum install driver dan software)
- Masukkan CD VT-10 ke dalam CD-Rom, Secara otomatis aplikasi akan menampilkan gambar seperti di bawah ini :
- Ikuti proses installasi sampai selesai
- Masukkan USB modem anda kedalam USB port
- Pilihlah Provider menurut kartu anda
2. Cara penggunaan Aplikasi VT-10
- Klik Start > Programs > Venus > T10 - VENUS CDMA 20001x
Aplikasi ini seperti layaknya sebuah ponsel, anda bisa menelpon (jangan lupa colok headset untuk berbicara dan mendengar), mengirim dan menerima sms, ada juga fasilitas phonebook.
- Untuk melakukan koneksi internet anda cukup klik icon koneksi internet, lalu tekan tombol dial.
Anda dapat melakukan pengaturan provider sebagai berikut:
- Fren, user id: m8, password: m8
- Flexi, user id: telkomnet@flexi, password: telkom
- Starone, user id: starone, password: indosat
- Esia, user id: esia, password: esia
- Atau dapat menggunakan program provider dari Venus (Start -> Programs -> Venus -> Change Provider)
Koneksi Internet eKspress via USB CDMA Modem
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
mengamankan pertamax..... kalau aq pakai modem cdma 10rb 3 hari 3 malem bisa sedot mp 3 gb, dengan syarat kompi ama hp g mati
bisa rusak donk mas risky..
kalo saya internetan pake modem cdma ( starone ) gratisan... soalnya udah di hack...
jadi gretongan deh seumur hidup...hehehe :)
makasih infonyaaaaa
sangat bermanfaat.